Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Kadar Air dan Kehilangan Hasil

ACARA 3 KADAR AIR DAN KEHILANGAN HASIL I.     TUJUAN 1.       Berlatih mengukur kadar air komoditas pascapanen 2.       Berlatih menentukan tingkat kehilangan hasil komoditas pascapanen II.     TINJAUAN PUSTAKA Penanganan pascapanen padi merupakan upaya sangat strategis dalam rangka mendukung peningkatan produksi padi. Kontribusi penanganan pascapanen terhadap peningkatan produksi padi dapat tercermin dari penurunan kehilangan hasil dan ter-capainya mutu gabah/ beras sesuai persyaratan mutu. Setyono (2010) menyatakan masalah utama dalam penanganan pascapanen padi adalah tingginya kehilangan hasil serta gabah dan beras yang dihasilkan bermutu rendah. Hal tersebut terjadi pada tahapan pemanenan, perontokan dan pengeringan (Hidayat, 2014). Masalah utama yang dihadapi dalam penanganan pascapanen padi adalah tingginya susut ( losses ) baik secara kuantitatif maupun kualitatif. Permasalahan tersebut berakibat adanya kecenderungan tidak memberikan insentif kepada petani untuk m

Postingan Terbaru